MUSDESUS Desa Karangpapak Untuk Membentuk Koperasi Merah Putih

wahanainformasi.com – Sukabumi – Sesuai demgan intruksi Presiden Prabowo, bahwa setiap desa harus memiliki koperasi, maka Desa Karangpapak melaksanakan pembentukan Koperasi Desa Merah Putih Karangpapak. Selasa, 22/4/2025.

Dalam pemaparannya, Kepala Desa Karangpapak menuturkan :

“Hari ini kita akan melaksanakan Musyawarah Desa Khusus dalam rangka pembentukan Koperasi Desa Merah Putih Karangpapak. Alhamdulillah sudah terbentuk satu kepengurusan beserta anggotanya yang berjumlah 67 orang. Nantinya, bagi masyarakat yang ingin menjadi anggota koperasi bisa mendaftarkan diri kepada pengurus koperasi.”

Suasana kebersamaan nampak terlihat pada acara pemilihan pengurus koperasinya. Dan setelah pemilihan itu, di bentuknya seksi-seksi dan menentukan jenis usaha Koperasi Desa Merah Putih Karangpapak tersebut.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *