Ketum YFSBBP Larang Anggota nya Minta THR ke Siapapun, Sekaligus Bagikan Santunan kepada Ratusan Anak Yatim dan Jompo

Uncategorized2237 Dilihat

Wahanainformasi.com ll Ketua Umum Yayasan Forum Silaturahmi Barisan Benteng Pajampangan (Yfsbbp) H. Isep Dadang Sukmnaa, larang pengurus dan anggota nya minta Tunjang Hari Raya (THR) ke siapun, hal tersebut disampaikan nya saat buka bersama di bulan suci Ramadhan 1446 hijrah tahun 2025, di kediamannya Kampung Pasirpulus, Kelurahan/ Kecepatan Jampangkulon, Kabupaten Sukabumi pada Senin ( 24/03/2025)

Seluruh anggota Yfsbbp yang hadir menyambut positif apa yang disampaikan H. Isep, selanjutnya jajaran pengurus dan anggota yang hadir diberikan THR oleh ketua umum H. Isep Dadang Sukmana sejumlah uang dan lainnya.

Saat di temui Wahanainformasi.com Ketua umum Yfsbbp H. Isep Dadang Sukmana menyampaikan larangan ini sesuai yang dianjurkan oleh yang punya kebijakan, untuk itu saya selaku ketua umum di Yfsbbp, ke jajaran pengurus dan anggota jangan sampai melihat anggota meminta- minta THR kesiapapun, ujar H. Isep.

Untuk itu diacara buka bersama dibulan suci ramadhan kami berikan santunan sebagai bentuk kasih sayang antara saya selaku ketua umum dengan jajan pengurus yfsbbp walaupun nilai nya tidak seberapa tapi saya iklas meberikan nya, sambungnya.

Kebetulan hari ini kami menggelar santunan kepada 150 anak yatim dan jompo di acara buka bersama, sekaligus menyampaikan kepada pengurus dan anggota kami untuk tidak minta- minta kepada siapapun jelang lebaran, bila melanggar harus menerima konsekuensi nya, “tegas H. Isep.

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *